Pengertian Puisi
Puisi adalah bentuk karya sastra yang mengungkapkan pikiran dan perasaan penyair secara imajinatif dan disusun dengan penataan bunyi, irama dan makna atau isi.
Periodesasi Puisi
Puisi dibangun dari struktur batin dan struktur fisik. Struktur batin puisi terdiri atas tema, nada, perasaaan atau suasana dan amanat. Struktur fisik puisi terdiri atas diksi, pengimajian, majas dan tipografi puisi.
Ada beberapa unsur puisi yaitu tema, perasaan, penyair, nada atau sikap penyair terhadap pembaca dan amanat.
Semoga bermanfaat sobat ..
Periodesasi Puisi
- Puisi lama adalah puisi yang belum dipengaruhi oleh puisi barat. Puisi lama terikat oleh persajaan, irama dan banyaknya baris setiap bait.
Contoh: pantun, sair, gurindam, mantra, bidal, seloka, dsb. - Puisi baru adalah puisi yang telah dipengaruhi oleh puisi barat. Puisi baru tidak lagi terikat oleh persajaan, irama dan banyaknya baris setiap bait.
Contoh: soneta, terzina, kuatrin, destikon, kuin, septima, sekket, stanza, dsb. - Puisi bebas atau modern adalah puisi yang mengandalkan isi, irama, bentuknya bahkan bahasanya pun dapat dibuat sebebas-bebasnya tanpa harus mengikuti kaidah yang berlaku.
Puisi dibangun dari struktur batin dan struktur fisik. Struktur batin puisi terdiri atas tema, nada, perasaaan atau suasana dan amanat. Struktur fisik puisi terdiri atas diksi, pengimajian, majas dan tipografi puisi.
Ada beberapa unsur puisi yaitu tema, perasaan, penyair, nada atau sikap penyair terhadap pembaca dan amanat.
Semoga bermanfaat sobat ..
0 comments:
Post a Comment
Silahkan tinggalkan komentar, berkomentarlah dengan bahasa yang sopan dan tidak mengandung perkataan yang buruk seperti sara, porno, saling mencaci maki, dan lain-lain.
Terima Kasih